Jurnal Terindeks Copernicus
Jurnal Nasional Jurnal Sinta

Jurnal Terindeks Copernicus

Halo sobat pelopor publikasi! Pada kesempatan kali ini kami akan memberikan pembahasan mengenai jurnal terindeks Copernicus.

Nah, bagi kamu yang penasaran bagaimana penjelasan lebih lanjutnya, yuk simak sampai habis artikel ini, agar kamu bisa mendapatkan jawabannya.

Tanpa berlama-lama lagi, di bawah ini kami akan memberikan beberapa jurnal yang mungkin kamu inginkan. Yuk simak selengkapnya!

Daftar Jurnal Terindeks Copernicus

Daftar Jurnal Terindeks Copernicus

Pada bagian ini, langsung saja masuk pada pembahsan jurnal terindeks Copernicus, berikut merupakan beberapa daftarnya:

1. Open Medicine

Journal title : Open Medicine

ISSN : 2391-5463 (online)

GICID : 71.0000.1500.1874

Country / Language : PL / EN

Publisher : De Gruyter Poland

About this journal

Open Medicine adalah sebuah jurnal yang memberikan akses gratis, cepat, dan berkelanjutan ke seluruh kontennya di seluruh dunia.

Tujuan utama dari jurnal ini adalah memastikan kualitas tinggi dari materi yang diterbitkan, dengan penekanan khusus pada penelitian translasional.

Misi jurnal ini adalah untuk mendukung pertukaran gagasan antara para peneliti biomedis dari berbagai bidang dan negara.

Artikel yang berkaitan dengan seluruh aspek kedokteran dan kesehatan masyarakat diterima dengan baik.

Open Medicine menerima kontribusi berupa artikel penelitian, ulasan, laporan kasus, surat untuk editor, dan tinjauan buku.

Jurnal ini bertujuan untuk menyebarkan pengetahuan yang sangat relevan dengan semua bidang ilmu biomedis.

Area subjek yang cocok untuk publikasi meliputi, namun tidak terbatas pada, hal-hal berikut:

2. Cell Journal (Yakhteh)

Journal title : Cell Journal (Yakhteh)

ISSN : 2228-5806 (print), 2228-5814 (online)

GICID : 71.0000.1500.6716

Country / Language : IR / EN

Publisher : Royan Institute

About this journal

Jurnal “Cell Journal (Yakhteh)”, yang sebelumnya dikenal sebagai “Yakhteh Medical Journal”, adalah publikasi berbahasa Inggris yang melalui proses review oleh para ahli dan diterbitkan setiap bulan oleh Royan Institute.

Tujuan utama jurnal ini adalah untuk menyebarkan informasi dengan menerbitkan penelitian ilmiah terkini yang berfokus pada biologi medis dan kemajuan di bidang tersebut, termasuk terapi sel dan regeneratif, biologi sel induk, kedokteran reproduksi, genetika medis, imunologi, onkologi, biokimia klinis, neurosains, dan rekayasa jaringan.

Cell J mendapatkan sertifikasi dari Kementerian Kebudayaan dan Panduan Islam pada tahun 1999 dan diakreditasi sebagai jurnal ilmiah dan penelitian oleh Komisi Akreditasi Jurnal HBI (Health and Biomedical Information) pada tahun 2000.

Jurnal ini juga menjadi anggota Komite Etika Publikasi (COPE) serta Komite Internasional Editor Jurnal Kedokteran (ICMJE).

3. Journal of Baltic Science Education

Journal title : Journal of Baltic Science Education

ISSN : 1648-3898 (print), 2538-7138 (online)

GICID : 71.0000.1500.2341

Country / Language : LT / EN

About this journal

Jurnal ilmiah JBSE yang diterbitkan oleh Scientia Socialis Ltd., Lithuania, berfokus pada penelitian teoretis, eksperimental, dan metodologis di bidang pendidikan sains serta area terkait.

JBSE adalah jurnal akademik internasional, untuk memastikan kualitas yang tinggi sesuai dengan standar jurnal ini, setiap kontribusi yang diterima akan melalui proses peninjauan anonim oleh dua ahli, ditambah dengan evaluasi oleh Editor.

JBSE merupakan Jurnal Akses Terbuka yang menggunakan sistem peninjauan sejawat (peer-review) dengan metode double-blind.

4. Archives of Acoustics

Journal title : Archives of Acoustics

ISSN : 0137-5075 (print), 2300-262X (online)

GICID : 71.0000.1500.5327

Country / Language : PL / EN

Publisher : Instytut Podstawowych Problemów Techniki PAN

About this journal

Archives of Acoustics adalah jurnal berbahasa Inggris yang diterbitkan setiap tiga bulan dan menjalani proses peninjauan sejawat (peer-reviewed).

Jurnal ini mempublikasikan artikel penelitian asli dari berbagai bidang akustik serta abstrak dari beberapa konferensi akustik khusus.

Jurnal ini memberikan akses gratis melalui internet untuk seluruh kontennya, termasuk abstrak dari artikel penelitian yang diterbitkan dalam edisi terkini.

Sebagai jurnal berkala yang melalui proses peninjauan sejawat, Archives of Acoustics memuat makalah penelitian asli dalam berbagai bidang akustik

Misalnya seperti pengukuran dan instrumentasi akustik, akustik musik, akusto-optik, akustik arsitektur, bangunan dan lingkungan, bioakustik, elektroakustik, akustik linear dan non-linear.

Atau bisa juga kebisingan dan getaran, efek fisik dan kimia suara, akustik fisiologis, psikoakustik, akustik kuantum, sono-kimia, pemrosesan ucapan dan sistem komunikasi, produksi dan persepsi ucapan, transduser, ultrasonik, serta akustik bawah air.

5. Archives Of Metallurgy And Materials

Journal title : ARCHIVES OF METALLURGY AND MATERIALS

ISSN : 1733-3490 (print)

GICID : 71.0000.1500.2375

Country / Language : PL / EN

About this journal

ARCHIVES OF METALLURGY AND MATERIALS adalah jurnal berkala yang diterbitkan oleh PAS (Polish Academy of Sciences).

Yang telah menerbitkan artikel ilmiah dalam bahasa Polandia dan Inggris selama 69 tahun di bidang-bidang seperti metalurgi dan ilmu bahan, pengecoran dan pengolahan mekanik logam, rekayasa termal dalam metalurgi, sifat termodinamika dan fisik bahan, keseimbangan fase secara umum, dan difusi.

Selain artikel ilmiah asli dan prosiding konferensi rutin, jurnal ini juga menerbitkan ulasan yang diundang, yang menyajikan pengetahuan terbaru serta isu-isu monotematik yang berfokus pada area penelitian tertentu.

Cara Cek Jurnal Terindeks Copernicus

Cara Cek Jurnal Terindeks Copernicus

Setelah kamu dapat mengetahui penjelasan mengenai daftar jurnal terindeks Copernicus, selanjutnya disini kami akan memberikan cara cek jurnalnya.

Sepertri yang kita tahu, jika Copernicus ini meruupakan salah satu lembaga indeksing yang condong kedalam penelitian ilmiah dan multi disiplin.

Nah, untuk cara cek jurnalnya, di bawah ini kami telah mengyiapkan tahapan yang perlu kamu perhatikan jika ingin melakukan cek jurnal Copernicus.

1. Akses Situs Web Copernicus – Jurnal Terindeks Copernicus

Buka browser dan kunjungi situs Copernicus di https://www.copernicus.org/, dan kamu akan menemukan informasi tentang jurnal-jurnal yang terindeks oleh Copernicus.

2. Cari Daftar Jurnal

Di halaman utama Copernicus, cari opsi yang bertuliskan “Journals” atau “Our Journals”, lalu klik pada opsi tersebut untuk melihat daftar jurnal yang terindeks oleh Copernicus.

3. Pilih Kategori atau Bidang Ilmu

Copernicus mengindeks jurnal di berbagai bidang ilmu, pilih kategori atau topik penelitian yang relevan untuk mempersempit pencarian.

Sebagai contoh, jika kamu tertarik pada bidang lingkungan, pilih kategori “Environmental Sciences”.

4. Periksa Jurnal yang Tersedia – Jurnal Terindeks Copernicus

Setelah memilih kategori atau bidang, kamu akan melihat daftar jurnal yang terdaftar di Copernicus, tinjau daftar tersebut dan catat jurnal-jurnal yang menarik perhatian Anda.

5. Baca Informasi Jurnal

Klik judul jurnal yang menarik untuk membuka halaman informasi jurnal tersebut, kamu akan menemukan informasi lebih lanjut mengenai deskripsi jurnal, proses review, kebijakan penerbitan, dan detail lainnya.

6. Periksa Indeksasi

Pada halaman informasi jurnal, cari bagian mengenai indeksasi, copernicus biasanya mencantumkan informasi terkait basis data atau indeksasi tempat jurnal tersebut terdaftar.

7. Tinjau Persyaratan Publikasi – Jurnal Terindeks Copernicus

Jika kamu berencana untuk mempublikasikan artikel, pastikan untuk memeriksa persyaratan publikasi jurnal tersebut.

Setiap jurnal memiliki pedoman dan persyaratan yang berbeda, jadi pastikan artikel kamu memenuhi kriteria yang ditetapkan.

8. Daftar atau Berlangganan

Jika kamu ingin mengakses artikel-artikel dari jurnal Copernicus, kamu mungkin perlu mendaftar atau berlangganan.

Copernicus umumnya menawarkan langganan untuk individu maupun institusi agar dapat mengakses seluruh konten jurnal.

Akhir Kata

Demikianlah pembahasan kali ini yang dapat kami sampaikan mengenai jurnal terindeks Copernicus, semoga dengan adanya artikel ini bisa menambah pengetahuan dan wawasan teman-teman semua.

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *