Jurnal Scopus Yang Mudah Ditembus
Jurnal Internasional

Jurnal Scopus Yang Mudah Ditembus

Halo sobat Pelopor Publikasi, apakah kamu sedang mencari jurnal scopus yang mudah ditembus? Jika benar, kamu berada di artikel yang tepat.

Scopus adalah portal indexing atau database jurnal ilmiahdengan kutipan artikel dan abstrak yang memiliki reputasi tinggi di mata dunia internasional.

Menembus jurnal scopus bukanlah hal yang mudah, diperlukan usaha ekstra dan tekad yang mantap.

Kendati demikian, kamu tidak perlu khawatir jika jurnalmu belum pernah tembus sama sekali, karena pada pertemuan kali ini kami akan memberikanmu tips dan daftar jurnal scopus yang mudah ditembus. 

Ciri-Ciri Jurnal Scopus Yang Mudah Ditembus

Ciri-Ciri Jurnal Scopus Yang Mudah Ditembus

Sebelum masuk ke pembahasan utama tentang jurnal scopus yang mudah ditembus, sebaiknya kamu kenali dan pahami terlebih dahulu ciri-cirinya. Berikut adalah ulasannya:

Jumlah publikasi atau “issue” dalam sebuah jurnal dapat mencerminkan frekuensi makalah yang diterbitkan setiap tahun.

Beberapa jurnal hanya menerbitkan satu edisi per tahun dengan 10-20 makalah di dalamnya. Namun, ada juga jurnal yang menerbitkan 12 edisi per tahun, atau satu edisi setiap bulan.

Selain itu, beberapa jurnal yang terindeks di scopus dapat menerbitkan hingga 24 atau bahkan 36 edisi per tahun.

Semakin tinggi frekuensi terbitan, semakin besar kompetisi untuk diterima dibandingkan dengan jurnal lain pada tingkat (kuartil) yang sama.

Jurnal dalam kuartil lebih rendah (dengan kuartil 4 sebagai yang terendah) biasanya lebih mudah untuk diterima publikasinya di Scopus.

Dengan demikian, jika tujuannya adalah untuk meningkatkan peluang diterbitkan, carilah jurnal scopus yang berada dalam kuartil rendah dan memiliki jumlah edisi yang tinggi, misalnya 24 edisi per tahun.

Jurnal Scopus Yang Mudah Ditembus

Jurnal Scopus Yang Mudah Ditembus

Jurnal Scopus Yang Mudah Ditembus

Di bawah ini adalah daftar jurnal scopus yang mudah ditembus, simak pembahasan di bagian ini sampai habis ya!

NoNama JurnalBidangQuartileLama WaktuBiaya
1Electronics mdpiElectronic EngineeringQ11 bulan1500 CHF
2Indian Journal of Occupational and Environmental MedicineScienceQ31-3 bulanFree
3Indian Journal of Psychological MedicineMedicalQ31-3 bulanFree
4Journal of Public Health ResearchMedicalQ21-3 bulan300 euro
5BiodiversitasBiologyQ330 hari3.5 juta
6AACL BIOFLUXBiologyQ33 bulan$250
7Journal of Pharmeutical ResearchMedicalQ210 hari 
8Pharmacology research and perspectivesMedicalQ11 bulanFree
9Journal of Advanced Research in Fluid Mechanics and Thermal SciencesEngineeringQ42 bulan$350
10BiodiversitasBiologyQ32 bulan4.5 juta
11Case Studies in Thermal EngineeringEngineeringQ12 bulan 
12Geojournal of tourism and geositesTourismQ22 bulan680 euro
13Evergreen JournalEngineeringQ34 bulanFree
14Journal of Asian Finance, Economic and BussinessEconomy, BusinessQ21 bulan 
15Science of the Total EnvironmentScience, Biology, ChemistryQ12-8 bulanFree
16Non-coding RNA researchMedicalQ12 bulan$555
17Asian Journal of Civil Engineering (Springer Nature)Civil EngineeringQ31 bulan 10 hariFree
18Library Philosophy and PracticeLibrary, social scienceQ22 bulanFree
19International journal economic and PolicyEconomy, PolicyQ11 bulan$590
20BiodiversitasBiologiQ32 bulan4.5 juta

Nah, bagi kamu yang juga ingin mengetahui Download Jurnal Scopus Gratis, silahkan >>>klik di sini<<<.

Akhir Kata

Cukup sampai di sini pembahasan kami mengenai jurnal scopus yang mudah ditembus, semoga dengan adanya artikel ini bisa bermanfaat untuk pembaca, Terimakasih!

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *